blog

25 Nov 2020

Kondisi new normal mengharuskan kita untuk lebih berhati-hati dalam memilih transportasi. Menggunakan kendaraan pribadi menjadi pilihan terbaik agar kesehatan dan kebersihan lebih terjamin. Anda bisa memilih kendaraan yang sesuai dengan kebutuhan dimulai dari jenis kendaraan, ukuran kendaraan, hingga budget yang dimiliki.

Mobil dengan kapasitas kecil dan hemat bensin atau city car masih menjadi pilihan favorit. Anda memiliki banyak kegiatan tetapi ingin tetap aman dalam berkendara dan tidak memiliki kendaraan pribadi? Tenang, simak 4 rekomendasi rental mobil murah yang bisa dijadikan pilihan. Hanya 350 ribu per hari loh!

Sewa Mobil Honda All New Brio

sewa mobil honda brio

Mobil Honda All New Brio tahun 2018-2019 ini memiliki kapasitas mesin 1200 CC dengan transmisi automatic sehingga mudah digunakan. Hanya dengan 350 ribu Anda sudah bisa membawa mobil ini untuk menemani kegiatan Anda. Kapasitas bensin 45 liter dengan muatan 5 kursi, Anda bisa mengajak teman Anda untuk ikut serta!

Sewa Mobil Wuling Confero S

Wuling Confero 2020 - Daftar Harga, Spesifikasi, Promo Diskon, & Review |  Carmudi Indonesia

Harus liburan atau kerja di luar kota tapi harus membawa seluruh anggota keluarga? Rental mobil Wuling Confero S ini menjadi pilhan yang tepat! Hanya dengan 350 ribu rupiah per hari, liburan Anda bisa ditemani dengan 7 orang keluarga tercinta dengan kapasitas mesin 1500 cc . Jadi, Anda tidak perlu khawatir akan keunggulan kapasitas mesinnya untuk dibawa ke luar kota.

Rental Mobil Suzuki Ignis

sewa toyota ignis

Kondisi pandemik seperti ini ternyata kesehatan mental perlu diperhatikan juga, loh. Anda bisa beristirahat sejenak dari kejenuhan dan kegiatan dengan berlibur bersama pasangan, keluarga, atau sahabat Anda. Hanya dengan 350 ribu, Anda bisa berkeliling dan jalan-jalan ke tempat yang selama ini belum pernah dikunjungi. Tapi, tetap ingat untuk tetap patuhi protokol kesehatan, ya!

Rental Mobil Toyota Calya

sewa mobil toyota calya

Siapa yang tidak kenal dengan mobil satu ini? Kapasitas mesin 1200 cc yang bisa memuat 65 liter bensin dengan kapasitas 7 kursi ini menjadi pilihan terbaik untuk Anda yang siap berpergian bersama keluarga atau membutuhkan kapasitas ruang yang lebih besar.

Harga sewanya mulai dari 300 ribu rupiah saja. Wah, sepertinya mobil ini menjadi pilihan city car terbaik nih!

Jika Anda membutuhkan jasa rental mobil atau sewa mobil, kunjungi laman Rent Jennete atau menghubungi WhatsApp +6288 1111 508. Selain sewa mobil, Rent Jennete juga menawarkan rental motor yang bisa digunakan sebagai alternatif transportasi Anda.  

 

 



Silahkan hubungi kami